Pengaruh Self Efficacy terhadap Kepercayaan Diri pada Siswa

Authors

  • Ati’ Mahsunah Institut Pesantren Sunan Drajat Lamongan
  • Musbikhin Musbikhin Institut Pesantren Sunan Drajat Lamongan

DOI:

https://doi.org/10.53915/jbki.v3i1.318

Keywords:

Self Efficacy, Kepercayaan Diri, Siswa

Abstract

Self efficacy merupakan keyakinan individu terhadap kemampuannya, dalam diri individu memiliki kemampuan untuk mengatur dan menyelesaikan tugas tertentu. Kepercayaan diri adalah keyakinan seseorang terhadap kemampuan dirinya sendiri dalam menghadapi tantangan hidup apapun, kapanpun dan di manapun dengan melakukan suatu tindakan berbuat sesuatu untuk mencapai berbagai tujuan realistik dalam hidupnya. Tujuan penelitian ini, yaitu untuk mengetahui pengaruh self efficacy terhadap Kepercayaan diri pada siswa. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, dengan analisis data menggunakan regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat self efficacy berada pada kategori sedang 70% sedangkan, subjek pada kategori rendah 11,7%, kemudian pada subyek kategori tinggi 18,3%, dan Tingkat kepercayaan diri subyek berada pada kategori sedang yaitu 63%. Sedangkan, subjek pada kategori tinggi 23%, dan subjek pada kategori rendah 13,3%. Berdasarakan uji koefisienregresi terlihat nilai t = 0,418, selain itu pada kolom sig atau significance variabel independen dan konstanta mempunyai tingkat signifikansi dibawah 0,05. hal ini berarti Self Efficacy berpengaruh secara signifikan terhadap kepercayaan diri. Dari hasil nilai R Square atau nilai koefisien determinasi sebesar 31% artinya self efficacy mempengaruhi variabel kepercayaan diri pada siswa.

References

Alwisol, 2009. Psikologi kepribadian. Malang: UMM Press.

Baron, Robert, A., & Byrne, D. (2012). Psikologi Sosial Jilid 2. Jakarta: Erlangga.

Bandura, A. (1994). Self Efficacy. In V. S. Ramachaudran (Ed.), Encyclopedia of human behavior (Vol. 4, 77-81). New York: Academic Press

Bandura, A. (2006). Article of guide for Contructing Self Efficacy Scales. by Information Age Publishing.

Fauziyah, Ilmyatul; Hasanah, Muhimmatul; Amelasasih, Prianggi. Pengaruh Body Dissatisfaction Terhadap Kepercayaan Diri Pada Anggota Senam di Sanggar Senam X. Psikosains: Jurnal Penelitian dan Pemikiran Psikologi, [S.l.], v. 17, n. 2, p. 122-130, sep. 2022. ISSN 2615-1529. doi: http://dx.doi.org/10.30587/psikosains.v17i2.4586.

Hamidah, T. & Hasanah, M. Efektivitas konseling sebaya dalam meningkatkan kepercayaan diri siswa Vol.1, No.1 (2021): April : Jurnal CONSEILS: Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam.

Hari Laksana, 2017. Menjadi Pribadi Memikat, Berpengaruh, dan Percaya Diri di Segala Situasi. Yogyakarta: Araska.

Jalaaluddin. (200). Teologi Pendidikan. Jakarta, PT Raja Grafindo Persada.

Lauster. (2012). Tes Kepribadian (terjemahan D. H. Gulo). Jakarta: Bumi Aksara.

Nidawati Wahyu Pinasti, 2011, Upaya Meningkatkan Kepercayaan Diri Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Pada Siswa Kelas X SMKN 1 JAMBI, Skripsi. tidak diterbitkan. Universitas Negeri semarang Fak.Ilmu Pendidikan.

Nur Ghufron, 2017. Teori-teori Psikologi. (Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Nurul Zuhriah,2009. Metodologi Penelitian Sosial Dan Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Robbins, Stephen P. & Timothy A. Judge. 2015. Organizational Behavior Edisi 16. Salemba Empat. Jakarta

Sugiyono, 2016. Metode Penelitian Kuantitati, Kualitatif, dan R&D. Jakarta: Alfabeta.

Setiyono, Nofina Dewi. 2018. Tingkat Efikasi Diri Siswa Sekolah Menengah Pertama dan Implikasi Terhadap Penyusunan Topik-Topik Bimbingan Peningkatan Efikasi Diri. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.

Sugiono, 2014. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Suharsimi Arikunto, 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Umi Nur Holifah, 2019. Efikasi diri pada remaja akhir ditinjau dari religiusitas.

Downloads

Published

2023-01-30

How to Cite

Mahsunah, A., & Musbikhin, M. (2023). Pengaruh Self Efficacy terhadap Kepercayaan Diri pada Siswa. Al-Ihath: Jurnal Bimbingan Dan Konseling Islam, 3(1), 34-48. https://doi.org/10.53915/jbki.v3i1.318

Issue

Section

Articles